JC Komisaris
Jonathan Chou
Jonathan Chou saat ini menjabat sebagai Founder dan Chief Strategist di Digital Edge sejak tahun 2020. Ia meraih gelar Bachelor of Arts dari Columbia University, New York, Amerika Serikat.
Sebelum mendirikan Digital Edge, ia berkarier di Equinix Asia Pacific sejak 2004 hingga 2019, dengan posisi terakhir sebagai Vice President of Corporate Development. Sebelumnya, ia menjabat sebagai Director of Product Management di Pihana Pacific Inc., Honolulu, Amerika Serikat.
